Saturday 22 August 2015

Crop Circle

Saran: untuk minimal usia 15 tahun
 

Crop circle atau lingkaran tanaman adalah fenomena pola teratur yang terbentuk secara misterius di area ladang tanaman. Keberadaannya mengejutkan masyarakat karena pola tersebut muncul dalam waktu semalam. Di Indonesia sendiri, crop circle pernah muncul dan menggemparkan masyarakat di wilayah Sleman dan Bantul, Yogyakarta, pada Januari 2011.

Langkah-langkah:
1. Siapkan kertas yang agak tebal, kemudian buat pola berikut.


Sumber pola: http://cfile214.uf.daum.net

2. Potong polanya dengan menghilangkan bagian tengah gambar. Potong pula garis lurus vertikal di kiri dan kanan.



3. Lakukan lipatan gunung dan lembah dengan memperhatikan garisnya.



4. Angkat kertas bagian atas sehingga tegak lurus dengan alas.


 

Daftar Pustaka:
Klik link ini

No comments:

Post a Comment